21 September 2022

KEGIATAN VAKSINASI DOSIS 3 / BOOSTER KELURAHAN PLAOSAN

Plaosan, 21 September 2022

Bertempat di Gedung Bima Sakti Kelurahan Plaosan, telah dilaksanakan Kegiatan Vaksinasi Covid-19 Dosis 3 / booster oleh Tenaga Kesehatan dari Puskesmas Plaosan dibantu oleh Staf Kelurahan Plaosan. Jenis vaksin yang digunakan yaitu Astra Zineca (AZ).

Pemberian vaksin dosis ketiga (booster) Covid19 untuk mendukung pemerintah dalam mencapai dan meningkatkan kekebalan tubuh masyarakat dari paparan virus korona yang terus bermutasi.

M. SUDIHARTO, S.SOS (LURAH PLAOSAN )    WENI SISWARINI, S.SOS (SEKRETARIS KELURAHAN)    JUWARI, SH (KASI PEMERINTAHAN, KETENTRAMAN DAN KETERTIBAN UMUM)    SLAMET SUHARTONO, ST (KASI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT)    EKA EDI SUSILA (PENGADMINISTRASIAN UMUM)    SARJONO (PENGADMINISTRASIAN UMUM)    SONIRAH, SE (KASI KESEJAHTERAAN SOSIAL)