30 Juni 2022

VAKSINASI DI LINGKUNGAN KANDENAN DAN KAUMAN

Plaosan, 30 Juni 2022 Pelaksanaan vaksinasi ini merupakan lanjutan dari vaksinasi yang dilakukan di Gedung Bima sakti. Karena masih banyak lansia yang belum melaksanakan vaksinasi, Dinas Kesehatan Puskesmas Plaosan meminta terjun ke lingkungan yang masih banyak warganya yang belum melaksanakan vaksinasi. Dengan begitu lansia yang memiliki keterbatasan akses untuk menuju Lokasi Vaksin (Gedung Bima Sakti) bisa dengan mudah dan lebih dekat. Vaksinasi ini dilakukan di dua titik, yang pertama lingkungan Kandenan dan yang kedua Lingkungan Kauman. Pelaksanaan vaksinasi dilakukan di Rumah perangkat desa dari pukul 07.30 hingga pukul 12.00. 
M. SUDIHARTO, S.SOS (LURAH PLAOSAN )    WENI SISWARINI, S.SOS (SEKRETARIS KELURAHAN)    JUWARI, SH (KASI PEMERINTAHAN, KETENTRAMAN DAN KETERTIBAN UMUM)    SLAMET SUHARTONO, ST (KASI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT)    EKA EDI SUSILA (PENGADMINISTRASIAN UMUM)    SARJONO (PENGADMINISTRASIAN UMUM)    SONIRAH, SE (KASI KESEJAHTERAAN SOSIAL)