26 April 2022

PEMBERIAN PAKET SEMBAKO DARI GIAT "SENIN BERKAH" DARI KECAMATAN PLAOSAN

Plaosan, 26 April 2022 Lurah Plaosan bersama-sama dengan aparatur pemerintah Kecamatan Plaosan memberikan beberapa paket sembako untuk warga kurang mampu di Kelurahan Plaosan dalam giat "SENIN BERKAH". Dapat diketahui di masa pandemi covid 19 ini secara umum telah memberikan kesulitan tersendiri bagi masyarakat,apa lagi saat ini kita sedang menjalankan ibadah puasa dan akan menghadapi hari raya idul fitri 1443 Hijriyah tidak lama lagi. Maka dari itu pemberian bantuan paket sembako tersebut diharapkan untuk membantu meringankan beban perekonomian warga di bulan Ramadan ini. Melalui kegiatan ini diharapkan mampu meningkatan silaturahmi, komunikasi dan ukhuwah terhadap masyarakat.
M. SUDIHARTO, S.SOS (LURAH PLAOSAN )    WENI SISWARINI, S.SOS (SEKRETARIS KELURAHAN)    JUWARI, SH (KASI PEMERINTAHAN, KETENTRAMAN DAN KETERTIBAN UMUM)    SLAMET SUHARTONO, ST (KASI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT)    EKA EDI SUSILA (PENGADMINISTRASIAN UMUM)    SARJONO (PENGADMINISTRASIAN UMUM)    SONIRAH, SE (KASI KESEJAHTERAAN SOSIAL)